Cara Mendaftar Akun Histats Counter
- Untuk mendaftar silahkan menuju ke link histats.com
- Cari di bagian kanan layar bagian "REGISTER YOUR WEBSITE"
- Masukkan URL anda ke kolom yang disediakan (jangan gunakan http://)
- Klik tombol REGISTER
- Di formulir pendaftaran anda akan diminta mengisi beberapa data
- Untuk bagian LOGIN DATA masukkan alamat akun email google atau email apapun itu. Kemudian masukkan password, kemudian ulangi sekali lagi untuk mengkonfirmasi bahwa yang anda input sudah benar
- Masukkan informasi tambahan berupa NAMA, dan NAMA SINGKAT serta ZONA WAKTU anda
- Setelah itu centang "I have read and agree Publisher Agreement Terms"
- Masukkan kode CAPTCHA yang ada pada gambar
- Klik REGISTER
- Jika berhasil anda akan mendapat pesan "REGISTRATION DONE ! please check your mailbox!"
- Sekarang saatnya menuju ke email anda, dan membuka email dari histats
- Di dalam email akan ada link aktivasi, silahkan diklik
- Ok, akun blog atau website anda di histats sudah jadi....
- Silahkan lakukan login dengan menggunakan email dan password yang sudah didaftarkan sebelumnya
Cara Mendaftarkan Blog di Histats
- Lakukan Login untuk masuk dan memasang counter histats
- Saat masuk anda akan masuk ke halaman CONTROL PANEL
- Cari tombol ADD A WEBSITE dan klik
- Anda akan masuk ke halaman pendaftaran website
- Masukkan URL blog anda
- Pilih bahasa Indonesia dari language
- Pilih ZONA WAKTU agar statistik yang nanti anda dapat sesuai dengan zona waktu di daerah anda
- Pilih Type dan Category dari blog anda
- Masukkan Title dan Deskripsi singkat dari blog yang anda daftar ke histats
- Pada SITE VISIBILITY pilih SITE STATS ARE VISIBLE ONLY TO YOU (Pastikan anda login untuk melihat statistik)
- Masukkan CAPTCHA dan klik CONTINUE
Cara Memasang Tracker Code Histats di Blog
ttd
Ali Tutupoho, S.E., M.Si
Tidak ada komentar:
Posting Komentar